Rabu, 18 November 2015

Cara Membuat Hotspot Di Windows 10 Melalui CMD

 
Hotspot adalah area dimana seorang client dapat terhubung dengan internet secara wireless (nirkabel atau tanpa kabel) dari PC, Laptop, note book ataupun gadget seperti Handphone dalam jangkauan radius kurang lebih beberapa ratus meteran tergantung dari kekuatan frekuensi atau signalnya.
Fungsi Hotspot yaitu dengan Hotspot kamu bisa melakukan koneksi internet seperti browsing, berkirim email, chatting transaksi bank, mendownload, sambil menunggu seseorang, hangout, maupun saat bertemu dengan rekan bisnis kamu dan lain-lain.
 Untuk membuatnya :
  • Buka Command prompt dengan cara ketik Command di pencarian windows  kemudian klik kanan pilih Run as administrator
  • Sebelum berlanjut ke langkah berikutnya , setekah membuka command promp ketik berikut :
netsh wlan show drivers  
(Gunanya untuk melihat apakah hostednetwork support atau tidaknya seperti gambar berikut , digambar berikut hostednetwork supported = yes berarti bisa melakukan hotspot melalui CMD di windows 10)
 
  • Setelah di check ternyata support masukan perintah
netsh wlan set hostednetwork mode=allow ssid=NAMAWIFI_SSID key=PASSWORDWIFI
Misal : 
netsh wlan set hostednetwork mode=allow ssid=WINDOWS10_SSID key=12345678

  • Jaringan wifi sudah terbentuk kemudian jalankan VIrtual Hosted Network dengan memasukan perintah berikut
netsh wlan start hosted network

  • Sekarang Hostpot windows sudah jadi, pastikan conection sudah muncul seperti gambar di bawah ini
  • Sharing Virtual Hostednetwork dengan cara
1. Contoh Local Area Connection* 14 buka Open Network and Sharing Center seperti gambar di bawah ini

2. klik jaringan yang ingin di sharing kemudian pilih properties


3. Klik sharing centang kedua allow other network lalu pilih conection yang kita buat tadi misal Local Area Connection* 14 kemudian klik ok seperti gambar di bawah ini

4. Sharing jaring wifi selesai di buat
5. Hostpot windows siap di gunakan

Jika ingin menghentikan hotspot yang telah di buat tadi maka ketik perintah berikut di command prompt(admin)   
netsh wlan stop hosted network
 
6. Selesai

Sekian Cara membuat hostpot di Windows 10 melalui cmd  semoga bermanfaat.

2 komentar:

  1. taufiqurrahman - Lombok Tengah, Mataram6 September 2016 pukul 16.53

    sebelumnya terima kasih atas bantuannya. Saya sdh coba sesuai petunjuk tapi pas dijalanin di cmd > wlan start hosted network , terus ada pesan berikut :
    The function InitHelperDll was not found in NLASVC.DLL.
    The function InitHelperDll was not found in WLANSVC.DLL.
    The Wireless AutoConfig Service (wlansvc) is not running. gimana solusinya, terima kasih.

    BalasHapus