Senin, 16 Januari 2017

Penjelasan Konfigurasi dan Integrasi dalam Sistem Operasi Jaringan (SOJ)

Hasil gambar untuk Sistem operasi jaringan 
Apa itu konfigurasi & apa itu integrasi dalam sistem operasi jaringan ?
Disini saya akan menjelaskan mengentai artikel yang saya buat sedemikian ini.

Rabu, 28 Desember 2016

Pengertian SSH Server, Fungsi dan Cara Kerjanya

Hasil gambar untuk ssh server linux 
Apa itu ssh server ?
SSH merupakan singkatan dari Secure Shell yang merupakan suatu aplikasi pengganti remote login,tak jauh berbeda dengan Rsh dan rlogin, dan merupakan suatu protocol jaringan,dengan adanya SSh ini kita dapat menukarkan data melalui saluran yang aman antara dua perangkat jaringan,protocol jaringan ini sering digunakan pada SO Linux dan Protokol yang diciptakan oleh Tatu Ylönen, seorang peneliti di Helsinki University of Technology, Finlandia  dirancang sebagai pengganti Telnet dan shell remote tak aman lainnya, yang mengirim informasi, terutama kata sandi, dalam bentuk teks sederhana yang membuatnya mudah untuk dicegat. Enkripsi yang digunakan oleh SSH menyediakan kerahasiaan dan integritas data melalui jaringan yang tidak aman seperti Internet.

Pengertian Blog dan Manfaatnya

Hasil gambar untuk blog 
Apa itu Blog ?
Blog merupakan singkatan dari "web log" yang merupakan suatu bentuk aplikasi web yang berupa aneka macam tulisan-tulisan (yang dimuat sebagai posting atau artikel-artikel blog) pada sebuah halaman web umum (template blog). Tulisan-tulisan ini seringkali dimuat dalam urut yang terbalik (isi atau postingan yang terbaru ditempatkan lebih dahulu atau pada urutan yang pertama baru kemudian diikuti dengan isi atau postingan yang lebih lama dibuat), meskipun tidak harus selamanya demikian. Situs web seperti ini biasanya dapat diakses oleh semua pengguna internet sesuai dengan topik yang diperlukan dan tujuan dari si pengguna blog tersebut, yang biasanya dengan menuliskan suatu kata tertentu (keyword) pada halaman pencarian Google, Yahoo, Bing atau search engine yang lainnya.

Jumat, 05 Februari 2016

Cara Menginstall Driver LAN



Hello Sobat Septianze , hari ini saya akan posting bagaimana cara atasi LAN yang belum diinstall , kalian pasti bingung pada saat Driver LAN masih ada tanda seru, sebenarnya LAN sangat penting bagi PC/Laptop kita gunanya bisa sharing internet , sharing folder dll. untuk itu simak postingan saya dengan baik baik.

Rabu, 18 November 2015

Cara Membuat Hotspot Di Windows 10 Melalui CMD

 
Hotspot adalah area dimana seorang client dapat terhubung dengan internet secara wireless (nirkabel atau tanpa kabel) dari PC, Laptop, note book ataupun gadget seperti Handphone dalam jangkauan radius kurang lebih beberapa ratus meteran tergantung dari kekuatan frekuensi atau signalnya.
Fungsi Hotspot yaitu dengan Hotspot kamu bisa melakukan koneksi internet seperti browsing, berkirim email, chatting transaksi bank, mendownload, sambil menunggu seseorang, hangout, maupun saat bertemu dengan rekan bisnis kamu dan lain-lain.

Selasa, 27 Oktober 2015

Cara Mengatasi NSIS Error Ketika Menginstall Software/Aplikasi Lainnya

NSIS, adalah salah satu perangkat lunak pendukung pada Operating System terlaris saat ini Windows. NSIS hampir sama fungsinya dengan perangkat lunak pendukung lainnya di Windows, seperti Direct,OpenGL,Microsoft .NET dll. Pada setiap windows melalukan Install update otomatis NSIS juga akan di update versinya dengan versi yang lebih baru dan Komplatibel.

Masalahnya banyak orang di dunia , kususnya di Indonesia menggunakan Windows Bajakan. Jadi jika anda melakukan install update bisa saja Microsoft corp akan menolak dan menUnregister windows anda dan akhirnya harus di Install ualng kembali.

Rabu, 29 Juli 2015

Kode Cheat Age Of Empires 2 Lengkap

 cheat Aoe2
Cheat Age of Empires 2 AoE2 adalah game bertemakan pertempuran kerajaan, dimana Anda dapat mengatur masyarakat mulai dari pekerja, prajurit hingga bangunan. Dibutuhkan strategi untuk melakukan penyerangan ataupun bertahan ketika daerah diserang musuh. Namun terkadang ketika keadaan masih genting kita membutuhkan cara cepat untuk mengatasi masalah, pastilah dibutuhkan sedikit trik yaitu Cheat AoE2 (Age of Empires 2).

Untuk menggunakan cheat AoE2, tekan enter pada keyboard dan ketikan kode cheat di bawah ini. Jika kode yang dimasukkan benar secara otomatis cheat akan bekerja langsung sesuai fungsinya. Berikut ini daftar lengkap kode cheat nya.

Selasa, 28 Juli 2015

Kode Cheat GTA San Andreas PC

 
GTA San Andreas terdiri dari bagian game mengemudi dan third-person shooters, dan fitur gameplay “dunia-terbuka” yang memberikan pemain untuk lebih bebas bermain. Game ini menambah beberapa fitur, seperti modifikasi mobil, dan personalisasi karakter, seperti gaya rambut, tattoo, dll.
Pada saat game berlangsung atau game pause, ketikkan Cheat kode di bawah ini untuk aktivasi fungsi kode. Apabila anda mengetikkan dengan benar, maka akan muncul tulisan "Cheat Activated" di pojok atas.
GTA SAN ANDREAS memiliki 2 (dua) tipe kode cheat. Yang pertama adalah kode cheat dengan bentuk suatu kata tertentu yang saya kategorikan pada cheat 1 dan kode cheat dengan bentuk huruf acak yang saya kategorikan pada cheat 2.

Senin, 20 Juli 2015

Pengertian Alat Input Komputer , Jenis-Jenis Dan Fungsinya


 
Alat input Merupakan perangkat yang berfungsi untuk masukan, dan sering disebut juga dengan isatilah input unit. alat yang digunakan untuk menerima input dari luar sistem, dan dapat berupa signal input atau maintenance input. Dengan demikian, alat input selain digunakan untuk memasukkan data juga untuk memasukkan program. Beberapa alat input mempunyai fungsi ganda, yaitu disamping sebagai alat input juga berfungsi sebagai alat output sekaligus. Alat yang demikian disebut sebagai terminal. Peralatan yang hanya berfungsi sebagai alat input dapat digolongkan menjadi alat input langsung (direct input) dan tidak langsung (indirect input).

Senin, 13 Juli 2015

Cara Mengatasi Internet Positif

 
Di dalam jaringan internet positif anda tidak di perbolehkan mengakses situs-situs yang di anggap tidak layak untuk di kunjungi, jadi kesimpulan menurut saya  internet positif adalah sebuah metode membatasi hak aksespengguna terhadap situs-situs tertentu dalam jaringan internet dengan tujuan positif
Internet positif ini sudah di terapkan di beberapa provider di indonesia, masing-masing provider mempunyai tingkat keamanan yang berbeda-beda ada yang tingkat keamananya sangat tinggi sehingga jika berinternet menggunakan provider tersebut maka akan kesusahan mengakses situs-situs tertentu, namun juga ada provider yang hanya memblokir beberapa situs saja .....